
Bola.net - Runner-up Serie A musim lalu, AS Roma, dikabarkan ingin mendatangkan bek milik Aston Villa, Ron Vlaar musim panas ini.
Roma terpikat dengan performa yang ditunjukkan oleh bek asal Belanda tersebut di Piala Dunia 2014 kemarin. Bek jangkung tersebut tampil solid di barisan pertahanan dan membantu Oranje meraih tempat ketiga di ajang empat tahunan yang diselenggarakan oleh FIFA tersebut.
Menurut Corriere dello Sport, Roma pun kini mulai menelusuri kemungkinan untuk bisa mendatangkan bek 29 tahun itu ke Olimpico. I Lupi ingin mendatangkan Vlaar sebagai persiapan jika mereka kehilangan Mehdi Benatia yang kerap-dihubung-hubungkan dengan Manchester City.
Kontrak Vlaar di Villa Park saat ini tersisa satu tahun lagi. Kemungkinan Roma akan bisa mendapatkannya dengan harga murah. Akan tetapi, di lain sisi pihak manajemen Villa sendiri disebut sudah berancang-ancang untuk memperpanjang masa kerja bek plontos tersebut. [initial]
(cor/dim)
Roma terpikat dengan performa yang ditunjukkan oleh bek asal Belanda tersebut di Piala Dunia 2014 kemarin. Bek jangkung tersebut tampil solid di barisan pertahanan dan membantu Oranje meraih tempat ketiga di ajang empat tahunan yang diselenggarakan oleh FIFA tersebut.
Menurut Corriere dello Sport, Roma pun kini mulai menelusuri kemungkinan untuk bisa mendatangkan bek 29 tahun itu ke Olimpico. I Lupi ingin mendatangkan Vlaar sebagai persiapan jika mereka kehilangan Mehdi Benatia yang kerap-dihubung-hubungkan dengan Manchester City.
Kontrak Vlaar di Villa Park saat ini tersisa satu tahun lagi. Kemungkinan Roma akan bisa mendapatkannya dengan harga murah. Akan tetapi, di lain sisi pihak manajemen Villa sendiri disebut sudah berancang-ancang untuk memperpanjang masa kerja bek plontos tersebut. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 14 Juli 2014 21:53
-
Liga Italia 14 Juli 2014 21:42
-
Liga Inggris 14 Juli 2014 13:39
-
Liga Inggris 12 Juli 2014 04:51
-
Liga Inggris 12 Juli 2014 01:12
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:00
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:58
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 12:49
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...