
Bola.net - Zdenek Zeman menyindir Fiorentina sebagai lawan 'ideal' bagi timnya, AS Roma. Menurutnya, La Viola bermain dan membiarkan lawannya juga bermain untuk mengambil keuntungan.
"Sebuah permainan bagus saat melawan Fiorentina. Mereka bermain dan membiarkan lawannya bermain. Jika mereka memainkannya,maka kami akan mengambil keuntungan," ujar Zeman.
"Kami sekarang telah mengemas empat kemenangan beruntun. Roma selalu menciptakan banyak peluang. Sekarang kami perlu meningkatkan diri dalam hal penguasaan bola," tambahnya.
Ditambahkannya, keberadaan tiga strikernya saat melawan Fiorentina memudahkan timnya untuk meraih kemenangan. Meskipun dirinya menyoroti beberapa kesalahan lini belakang pada laga ini. Zeman pun berharap kesalahan tersebut tak terulang di laga selanjutnya.
"Strategi saya perlu usaha dan motivasi. Malam ini kami membuktikan bahwa kami ingin memainkan sepakbola yang baik. Untuk meraih kemenangan, kalian harus berani keluar dari norma," pungkasnya. (foti/dzi)
"Sebuah permainan bagus saat melawan Fiorentina. Mereka bermain dan membiarkan lawannya bermain. Jika mereka memainkannya,maka kami akan mengambil keuntungan," ujar Zeman.
"Kami sekarang telah mengemas empat kemenangan beruntun. Roma selalu menciptakan banyak peluang. Sekarang kami perlu meningkatkan diri dalam hal penguasaan bola," tambahnya.
Ditambahkannya, keberadaan tiga strikernya saat melawan Fiorentina memudahkan timnya untuk meraih kemenangan. Meskipun dirinya menyoroti beberapa kesalahan lini belakang pada laga ini. Zeman pun berharap kesalahan tersebut tak terulang di laga selanjutnya.
"Strategi saya perlu usaha dan motivasi. Malam ini kami membuktikan bahwa kami ingin memainkan sepakbola yang baik. Untuk meraih kemenangan, kalian harus berani keluar dari norma," pungkasnya. (foti/dzi)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 8 Desember 2012 17:00
-
Liga Italia 8 Desember 2012 06:11
-
Liga Inggris 7 Desember 2012 17:00
-
Liga Italia 7 Desember 2012 12:30
-
Bola Indonesia 7 Desember 2012 11:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 15:30
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 14:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:49
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...