
Bola.net - Mario Mandzukic telah resmi meninggalkan Atletico Madrid dan bergabung dengan raksasa Italia, Juventus. Usai bergabung dengan Bianconeri, Mandzukic pun menulis surat terbuka untuk seluruh elemen Atletico Madrid.
Bergabung dengan Juventus setelah hanya satu musim di Atletico Madrid, Mandzukic pun berterima kasih kepada Los Rojiblancos. Lewat surat terbukanya, Mandzukic mengungkapkan rasa terima kasihnya itu.
Berikut isi surat terbuka Mandzukic untuk para pemain, pelatih, staff dan juga suporter Atletico Madrid.
"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua rekan setim saya, dimana saya berbagi ruang ganti di Atletico. Begitu juga dengan staff pelatih dan semua orang yang bekerja di klub.
Bagi saya, adalah menyenangkan bisa bergabung dengan tim dan bersama banyak pemain besar lainnya di musim lalu.
Saya berterima kasih kepada semua fans untuk dukungan spesial yang mereka berikan kepada saya. Luar biasa bisa berada dalam lingkungan ini.
Sekarang sudah dikonfirmasi saya akan pergi. Saya mendapatkan banyak pesan cinta dari suporter. Itu artinya saya melakukan pekerjaan saya dengan baik.
Ini adalah waktunya untuk menghadapi tantangan lainnya di liga yang baru namun saya akan selalu mendukung klub dan sekarang ada satu lagi fans Atletico."
Seperti diketahui, penyerang Kroasia itu baru saja resmi menjadi pemain baru Bianconeri. Di Juventus, Mandzukic menandatangani kontrak dengan durasi empat musim.[initial]
(foes/dzi)
Bergabung dengan Juventus setelah hanya satu musim di Atletico Madrid, Mandzukic pun berterima kasih kepada Los Rojiblancos. Lewat surat terbukanya, Mandzukic mengungkapkan rasa terima kasihnya itu.
Berikut isi surat terbuka Mandzukic untuk para pemain, pelatih, staff dan juga suporter Atletico Madrid.
"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua rekan setim saya, dimana saya berbagi ruang ganti di Atletico. Begitu juga dengan staff pelatih dan semua orang yang bekerja di klub.
Bagi saya, adalah menyenangkan bisa bergabung dengan tim dan bersama banyak pemain besar lainnya di musim lalu.
Saya berterima kasih kepada semua fans untuk dukungan spesial yang mereka berikan kepada saya. Luar biasa bisa berada dalam lingkungan ini.
Sekarang sudah dikonfirmasi saya akan pergi. Saya mendapatkan banyak pesan cinta dari suporter. Itu artinya saya melakukan pekerjaan saya dengan baik.
Ini adalah waktunya untuk menghadapi tantangan lainnya di liga yang baru namun saya akan selalu mendukung klub dan sekarang ada satu lagi fans Atletico."
Seperti diketahui, penyerang Kroasia itu baru saja resmi menjadi pemain baru Bianconeri. Di Juventus, Mandzukic menandatangani kontrak dengan durasi empat musim.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Juni 2015 23:52
-
Liga Italia 22 Juni 2015 21:57
-
Liga Inggris 22 Juni 2015 21:17
-
Liga Italia 22 Juni 2015 21:08
-
Liga Italia 22 Juni 2015 20:52
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...