Suara Fans Usai Correa Gabung Inter: The Real Aset Inter Adalah Mbah Marotta!

Suara Fans Usai Correa Gabung Inter: The Real Aset Inter Adalah Mbah Marotta!
Joaquin Correa. (c) Inter.it

Bola.net - Inter Milan sukses mendatangkan satu pemain lagi dan kali ini pemain yang mereka rekrut adalah Joaquin Correa dari Lazio.

Milan berusaha memperkuat lini serangnya pasca ditinggalkan Romelu Lukaku. Mereka sudah berhasil mendatangkan Edin Dzeko.

Namun itu tak cukup. Inter masih mencari satu pemain lagi. Ada kabar bahwa Nerrazurri mengincar Andrea Belotti.

Tapi harganya kemahalan. Inter akhirnya beralih ke Correa dan kemudian sukses membujuk Lazio agar melepasnya pada musim panas 2021 ini ke Giuseppe Meazza.

Inter memboyongnya dengan status pinjaman lebih dahulu dengan harga lima juta euro. Nerrazurri nanti harus mempermanenkan servisnya dengan mahar 25 juta euro.

Perekrutan ini pun memantik reaksi netizen, termasuk dari fans Inter Milan. Apa kata mereka? Scroll terus ke bawah Bolaneters.

2 dari 15 halaman

Gak Bakal Kangen Lukaku Deh

5 dari 15 halaman

Pede Nih

6 dari 15 halaman

Inter Preteli Lawan Nih

7 dari 15 halaman

Aset Sesungguhnya Adalah Mbah Marotta!

8 dari 15 halaman

Sapa Tuh wkwkwkwk

9 dari 15 halaman

Next, Siapa?

10 dari 15 halaman

Gak Terima Inter Dibilang Bangkrut Nih

11 dari 15 halaman

Marotta Jaminan Mutu

12 dari 15 halaman

Efek Mbah Marotta

13 dari 15 halaman

Thor Aja Ikut Hepi Wkwkwk

14 dari 15 halaman

Inter Selalu Punya Cerita