Suara Fans Usai AS Roma Hajar Sampdoria: Minus Kutukan, Rasa Percaya itu Tumbuh Kembali, Selamat Datang Kembali Romaku!

Suara Fans Usai AS Roma Hajar Sampdoria: Minus Kutukan, Rasa Percaya itu Tumbuh Kembali, Selamat Datang Kembali Romaku!
Lorenzo Pellegrini (kedua dari kanan) berduel lawan Mehdi Leris di laga AS Roma vs Sampdoria di pekan ke-28 Serie A 2022/2023 di Stadio Olimpico, Minggu (03/04/2023) malam WIB. (c) Alfredo Falcone/Lapresse via AP Photo

Bola.net - AS Roma memetik poin penuh saat menjamu Sampdoria di laga pekan ke-28 Serie A 2022/2023 di Stadio Olimpico, Minggu (02/04/2023) malam WIB.

AS Roma langsung gaspol sejak menit pertama. Peluang demi peluang mereka ciptakan tapi sampai babak pertama berakhir mereka tak kunjung bisa mencetak gol.

Namun semua berubah setelah Sampdoria bermain dengan 10 pemain menyusul kartu merah yang didapat Jeison Murillo. Roma kemudian bisa mencetak gol berkat aksi Georginio Wijnaldum.

Laga tampak akan berakhir dengan skor 1-0 saja. Tapi Roma kemudian bisa mencetak dua gol tambahan melalui Paulo Dybala dan Stephan El Shaarawy.

Roma pun menang telak 3-0 atas Sampdoria. Hasil ini tentu saja disambut beragam komentar para Romanisti. Simak saja cuitan mereka di bawah ini Bolaneters.

3 dari 16 halaman

Kebahagiaan Kedua!

"Dan ROMA memberiku Kebahagian kedua."

4 dari 16 halaman

Benci tapi Cinta

"AKU BENCI KAMU AKU MENCINTAIMU KAMU ADALAH HIDUPKU."

5 dari 16 halaman

Menderita sih Tapi...

"Menderita lebih dari yang diperlukan tapi tidak apa-apa."

6 dari 16 halaman

Rasa Percaya Itu Tumbuh Kembali

"Kita kembali ke atas!"

7 dari 16 halaman

Tammy Abraham Melempem Lagi

"Tammy Abraham tak mendapatkan tembakan ke target. Seperti biasa!"

8 dari 16 halaman

Kalo Nggak Ada Kartu Merah Gimana?

"Tiga poin yang sangat penting. Tapi saya ragu kita akan bisa mencetak gol jika mereka tidak mendapat kartu merah. Satu hal yang pasti. Pelle benar-benar penipu."

9 dari 16 halaman

Yakali?

10 dari 16 halaman

Double Win

11 dari 16 halaman

Yang Penting 3 Poin

"Kemenangan yang bagus untuk Roma, 3 poin yang sangat dibutuhkan & kemenangan yang meningkatkan kepercayaan diri. Yang penting pada tahap ini adalah poin & kemenangan. Ke pertandingan selanjutnya!"

12 dari 16 halaman

Tindak Tegas!

"Sekarang larang seumur hidup para penggemar yang membuat pernyataan rasis terhadap Dejan Stankovic !!!!!"

13 dari 16 halaman

Kemenangan Penting!

"Kemenangan Yang Sangat Penting Dan Menakjubkan Meski Banyak Absen DAJEEEE Romaku Ayolah Aku Mencintaimu Tanpa Batas Satu-Satunya Cintaku Yang Besar!"

14 dari 16 halaman

Bisa Dong

15 dari 16 halaman

Minus Kutukan!

"Akhirnya tidak ada kutukan di akhir permainan. Pertandingan bagus, banyak kualitas, pemain ditemukan. AYO!"