
Bola.net - Kevin Strootman merupakan gelandang terbaik yang ada di Italia saat ini dan AS Roma tidak mungkin akan melepasnya dengan mudah, demikian menurut pendapat salah satu mantan pemain mereka Gaetano d'Agostino.
Strootman diklaim menjadi salah satu target utama Manchester United, yang akan ditangani oleh Louis van Gaal, musim panas ini. Kedua sosok tersebut pernah bekerja sama di Timnas Belanda dan itulah mengapa sang meneer diklaim tak ragu membayar 30 juta pounds untuk sang pemain.
"Kemampuan Strootman membuat ia banyak dikaitkan dengan rumor, namun saya pikir ia gelandang terbaik yang kami punya di sini di Italia dan ketika ia kembali dari cedera, ia akan membuat kontribusi yang hebat," tutur Agostino pada SportItalia.
"Saya sendiri tidak akan menjualnya," pungkasnya.
Strootman tidak akan membela Belanda di Piala Dunia 2014 akibat masih mengalami cedera lutut serius. [initial]
(spo/rer)
Strootman diklaim menjadi salah satu target utama Manchester United, yang akan ditangani oleh Louis van Gaal, musim panas ini. Kedua sosok tersebut pernah bekerja sama di Timnas Belanda dan itulah mengapa sang meneer diklaim tak ragu membayar 30 juta pounds untuk sang pemain.
"Kemampuan Strootman membuat ia banyak dikaitkan dengan rumor, namun saya pikir ia gelandang terbaik yang kami punya di sini di Italia dan ketika ia kembali dari cedera, ia akan membuat kontribusi yang hebat," tutur Agostino pada SportItalia.
"Saya sendiri tidak akan menjualnya," pungkasnya.
Strootman tidak akan membela Belanda di Piala Dunia 2014 akibat masih mengalami cedera lutut serius. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Juni 2014 23:36
-
Liga Inggris 9 Juni 2014 21:14
-
Liga Inggris 9 Juni 2014 21:06
-
Liga Inggris 9 Juni 2014 15:54
-
Liga Italia 9 Juni 2014 15:05
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 11:18
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 11:15
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 11:08
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 10:53
-
Voli 20 Maret 2025 10:49
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 10:49
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...