
Bola.net - - AS Roma disebut-sebut bakal menjual Edin Dzeko dan Emerson Palmieri ke . Jika itu benar terjadi, Roma pasti butuh pengganti, terutama untuk Dzeko yang merupakan andalan di lini serang.
Calon pengganti idealnya, menurut kabar di Italia, adalah striker . Pemain yang dimaksud adalah Khouma Babacar.
Babacar sendiri diminati oleh dua klub Inggris, yakni Crystal Palace dan . Namun surat kabar La Nazione mengklaim bahwa striker 24 tahun Senegal tersebut lebih suka tetap di Italia daripada menerima tawaran Palace atau Everton.
Khouma Babacar (c) AFP
Musim ini, Babacar kalah bersaing dengan Giovanni Simeone di Fiorentina. Oleh karena itu, dia diyakini ingin hengkang di bursa Januari ini.
Roma bisa jadi tujuan potensialnya. Pasalnya, dia dinilai punya karakter permainan yang cocok dengan Roma.
Babacar musim ini belum sekalipun tampil sebagai starter di Serie A. Namun, meski 15 kali tampil sebagai pemain pengganti, dia sudah memberi kontribusi berupa empat gol untuk Fiorentina.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 19 Januari 2018 22:56
-
Liga Inggris 19 Januari 2018 21:04
-
Liga Inggris 19 Januari 2018 15:30
-
Liga Inggris 19 Januari 2018 15:20
-
Liga Inggris 19 Januari 2018 14:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...