
Semenjak didatangkan dari Sevilla pada tahun 2014 silam, Fazio kesulitan mendapat tempat reguler di tim utama Spurs. Oleh karenanya pelatih Mauricio Pochettino disebut tidak memasukkan namanya dalam rencana jangka panjangnya bersama The Lillywhites.
Kabar tersedianya Fazio di bursa transfer ini ditanggapi serius oleh AS Roma yang ingin mendapatkan jasanya dalam waktu dekat. "Kesepakatan antara kami dan Tottenham belum resmi tercapai, namun kami sangat ingin membawa Fazio ke Roma" ungkap Spalletti kepada Soccerway.
"Mendatangkan Fazio akan memberi kami opsi tambahan dalam lini pertahanan kami. Ia punya karakteristik yang bagus sebagai pemain bertahan dan ia merupakan pemain berpengalaman dengan memenangkan Europa League bersama Sevilla"
"Dia mungkin sudah lama tidak bermain di Inggris, namun dia punya pengalaman yang bagus, mental yang kuat dan sifat yang baik. Kami sangat ingin melihatnya berseragam AS Roma" tutup pelatih berkepala Plontos tersebut.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 Agustus 2016 11:20
Pochettino: Harry Kane Bukan Kambing Hitam Inggris di Euro 2016
-
Liga Italia 31 Juli 2016 02:10
-
Liga Inggris 30 Juli 2016 23:30
-
Liga Inggris 29 Juli 2016 10:01
-
Liga Inggris 28 Juli 2016 18:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...