
- Ketika kabar terkait rencana transfer Paul Pogba ke Manchester United semakin gencar, Juventus melalui CEO Giuseppe Marotta memberikan situasi terbaru tentang hal tersebut. Ia belum memberikan kepastian, namun ia mengungkapkan proses negosiasi untuk sementara ini sedang berhenti.
(foti/shd)
Pogba yang gabung dengan Bianconeri pada 2012 dipercaya sudah sepakat kembali berseragam MU. Namun tawaran yang diajukan pihak peminat masih dinilai kurang.
Seperti yang dikabarkan sebelumnya, Juve dikatakan minta tebusan senilai 122 juta pounds. Hasil tersebut akan dibagi dengan agen pemain senilai 20 juta pounds.
"Pogba ke Manchester United? Kita akan melihat ketika semuanya sudah selesai. Untuk sementara ini semuanya berhenti," demikian tutur Marotta seperti dikutip dari Football Italia.
Klub asal Turin tersebut baru saja menyelesaikan transfer Gonzalo Higuain dari Napoli dengan tebusan 90 juta euro. Marotta mengungkapkan pernyataan di atas ketika mendaftarkan Higuain pada Lega Calcio. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 26 Juli 2016 23:42
-
Liga Italia 26 Juli 2016 22:48
-
Liga Italia 26 Juli 2016 22:34
-
Liga Inggris 26 Juli 2016 22:18
-
Liga Italia 26 Juli 2016 21:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:05
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 23:55
-
Liga Italia 23 Maret 2025 23:20
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 22:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...