
Bola.net - Juventus dan Lazio akan bentrok dalam ajang Supercoppa Italiana 2015. Laga ini digelar di Shanghai Stadium, Tiongkok, 8 Agustus mendatang.
Mantan bek Lazio Sebastiano Siviglia mengutarakan pendapatnya. Menurut Siviglia, ini akan menjadi duel yang spektakuler.
"Ini adalah laga pembuka musim antara dua tim top yang sama-sama perlu mencari keseimbangan. Lazio cukup mengecewakan dalam laga-laga pramusim terkini, begitu juga Juventus, yang diperparah dengan cedera pemain-pemain penting mereka," kata Siviglia seperti dikutip Tuttomercatoweb.
"Namun, saya yakin ini akan jadi laga yang spektakuler. Pasalnya, kedua tim sama-sama mengincar kemenangan demi mengirim peringatan bagi rival-rivalnya," tegas Siviglia.
Siviglia memperkuat Lazio periode 2005-2010. Selama itu, dia membantu Biancoceleste meraih masing-masing satu gelar Coppa Italia musim 2008/09 dan Supercoppa Italiana edisi 2009.
Siviglia pensiun di Lazio pada tahun 2010 setelah berulang kali dihantam cedera. [initial]
(tmw/gia)
Mantan bek Lazio Sebastiano Siviglia mengutarakan pendapatnya. Menurut Siviglia, ini akan menjadi duel yang spektakuler.
"Ini adalah laga pembuka musim antara dua tim top yang sama-sama perlu mencari keseimbangan. Lazio cukup mengecewakan dalam laga-laga pramusim terkini, begitu juga Juventus, yang diperparah dengan cedera pemain-pemain penting mereka," kata Siviglia seperti dikutip Tuttomercatoweb.
"Namun, saya yakin ini akan jadi laga yang spektakuler. Pasalnya, kedua tim sama-sama mengincar kemenangan demi mengirim peringatan bagi rival-rivalnya," tegas Siviglia.
Siviglia memperkuat Lazio periode 2005-2010. Selama itu, dia membantu Biancoceleste meraih masing-masing satu gelar Coppa Italia musim 2008/09 dan Supercoppa Italiana edisi 2009.
Siviglia pensiun di Lazio pada tahun 2010 setelah berulang kali dihantam cedera. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 5 Agustus 2015 23:01
-
Liga Italia 5 Agustus 2015 22:16
-
Liga Italia 5 Agustus 2015 21:42
-
Liga Italia 5 Agustus 2015 19:50
-
Liga Italia 5 Agustus 2015 19:35
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...