
Bola.net - Tidak banyak pesepakbola yang menghabiskan karirnya hanya di satu klub saja. Francecsco Totti adalah contoh nyata di era sepak bola modern ini, sejak melakoni debut di tahun 1992, ia tidak pernah berganti klub.
Hari ini, AS Roma sudah kembali berlatih dalam menyongsong musim 2015-16. Sebelum memasuki lapangan latihan, Er Purpone mengungkapkan rasa bangganya masih memperkuat Roma.
"Saya senang kami bisa kembali berlatih. Saya bermain di klub in selama bermusim-musim, saya beruntung masih di sini. Saya merasa terhormat dan bersyukur karena hanya mengenakan satu jersey saja." ungkapnya pada Roma TV dikutip Football Italia.
Penyerang yang bulan September mendatang akan berusia 39 tahun itu tidak pernah khawatir dengan masa depannya, sehingga tiap kali memasuki musim panas ia selalu tenang.
"Musim panas selalu menjadi waktu yang menyenangkan bila tidak ada yang perlu anda khawatirkan, lalu kemudian anda berusaha mengembalikan kondisi dan menyiapkan diri untuk musim baru.
"Pada titik ini adrenalin para pemain selalu penuh dan semangat juga berkobar-kobar." [initial]
(foti/dct)
Hari ini, AS Roma sudah kembali berlatih dalam menyongsong musim 2015-16. Sebelum memasuki lapangan latihan, Er Purpone mengungkapkan rasa bangganya masih memperkuat Roma.
"Saya senang kami bisa kembali berlatih. Saya bermain di klub in selama bermusim-musim, saya beruntung masih di sini. Saya merasa terhormat dan bersyukur karena hanya mengenakan satu jersey saja." ungkapnya pada Roma TV dikutip Football Italia.
Penyerang yang bulan September mendatang akan berusia 39 tahun itu tidak pernah khawatir dengan masa depannya, sehingga tiap kali memasuki musim panas ia selalu tenang.
"Musim panas selalu menjadi waktu yang menyenangkan bila tidak ada yang perlu anda khawatirkan, lalu kemudian anda berusaha mengembalikan kondisi dan menyiapkan diri untuk musim baru.
"Pada titik ini adrenalin para pemain selalu penuh dan semangat juga berkobar-kobar." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 4 Juli 2015 23:48
-
Liga Italia 4 Juli 2015 01:44
-
Liga Italia 3 Juli 2015 23:55
-
Liga Inggris 3 Juli 2015 09:31
-
Liga Italia 3 Juli 2015 01:25
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...