
Hingga giornata 21, Birsa sudah mengukir enam buah assist dalam 21 penampilan bersama Chievo. Dari enam assist itu, empat di antaranya dikreasi Birsa melalui set play, yakni dua dari tendangan sudut dan dua dari tendangan bebas tidak langsung.
Empat assist dari set play karya Birsa untuk sementara merupakan yang terbanyak di Serie A 2015/16. Belum ada yang menandinginya, termasuk Giacomo Bonaventura.
4 - Valter Birsa has provided the most goal assists at set play in this Serie A - four. Technique. pic.twitter.com/VRQsv23OsR
— OptaPaolo (@OptaPaolo) January 25, 2016
Assist terbanyak dari set play di Serie A 2015/16 sejauh ini
4 - Valter Birsa (Chievo)
3 - Giacomo Bonaventura (AC Milan)
3 - Federico Viviani (Hellas Verona)
2 - Lucas Biglia (Lazio)
2 - Miralem Pjanic (AS Roma).
Jika bicara assist keseluruhan, Birsa masih kalah dari Bonaventura. Birsa mengemas total enam assist sejauh ini, sedangkan Bonaventura sudah punya tujuh assist bersama Milan. Namun, mereka semua berada di bawah Lorenzo Insigne (Napoli) yang telah mencatakan delapan assist atas namanya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 Januari 2016 23:24
-
Liga Italia 25 Januari 2016 22:39
-
Liga Inggris 25 Januari 2016 19:54
-
Liga Italia 25 Januari 2016 14:44
-
Liga Italia 25 Januari 2016 13:33
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:22
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...