
Livorno menang 2-1. Livorno unggul dua terlebih dahulu melalui Emerson (44') dan penalti Paulinho (53'), tapi skor sempat menipis ketika Nene mencetak gol untuk Cagliari di menit 64. Pada menit 71, Cagliari kehilangan Daniele Conti akibat kartu merah langsung dan peluang Livorno untuk memperlebar keunggulan pun terbuka. Namun, bukannya menambah gol, Livorno justru kehilangan dua pemainnya di penghujung laga, yakni Federico Ceccherini (kuning kedua menit 85') dan Marco Benassi (merah langsung 90'). Tak ada gol lagi yang tercipta hingga peluit panjang dan Livorno sukes membawa pulang tiga angka krusial untuk berjuang menghindari degradasi.
Klasemen sementara (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Juventus 24 20 3 1 59 19 63
AS Roma 23 16 6 1 48 11 54
Napoli 24 15 5 4 49 27 50
Fiorentina 24 13 5 6 43 26 44
Inter Milan 24 10 9 5 42 28 39
Parma 23 9 9 5 36 27 36
Verona 23 11 3 9 39 37 36
Torino 23 8 9 6 36 30 33
AC Milan 24 8 8 8 37 35 32
Lazio 24 8 8 8 30 32 32
Genoa 24 8 7 9 27 31 31
Sampdoria 24 7 7 10 27 35 28
Udinese 24 8 3 13 28 35 27
Atalanta 24 8 3 13 24 36 27
Cagliari 24 5 9 10 22 34 24
Bologna 24 4 9 11 22 40 21
Livorno 24 5 5 14 24 42 20
Catania 24 4 7 13 19 41 19
Chievo 24 4 6 14 17 35 18
Sassuolo 24 4 5 15 23 51 17
Dilansir situs resmi Livorno (livornocalcio.it), ini adalah kemenangan perdana dalam sejarah bagi Livorno di kandang Cagliari. Ini juga menjadi sebuah kado ulang tahun yang spesial.
17 Februari 1915 merupakan tanggal resmi berdirinya Livorno. Selamat ulang tahun ke-99, Amaranto. [initial]
Klik Juga:
- Rekor Unbeaten Baru Parma
- Lazio Kebobolan Gol Tercepat Kedua di Serie 2013/14
- Sekilas 16 Besar UCL 2013/14: Milan vs Atletico
- 10 Jagoan Umpan di Serie A Musim Ini
- 10 Kiper Bergaji Termahal Sejagat
- 8 Analogi Spesial Milik The Special One
- 5 Februari Lahirkan Magis Dunia Sepakbola
- 10 Klub Terboros di Bursa Musim Dingin 2013/14
- 14 Pemain Aktif Dengan Pengabdian Terlama
- 8 Gol Backheel Terbaik Persepakbolaan Italia
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 16 Februari 2014 23:51
-
Liga Italia 16 Februari 2014 23:50
-
Liga Italia 16 Februari 2014 23:02
-
Liga Italia 16 Februari 2014 22:52
-
Liga Italia 16 Februari 2014 22:41
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...