
Nama Berardi memang santer dikaitkan dengan Juventus pada musim panas ini. Rumor tersebut semakin santer mengingat Bianconeri memiliki opsi pertama untuk membeli Berardi dengan biaya 25 juta euro.
Meskipun telah lama rumor tersebut muncul ke permukaan, namun hingga saat ini pihak Juventus belum memutuskan apakah akan mengaktifkan klausul Berardi atau tidak. Tapi pihak Sassuolo ingin kepastian secepatnya.
"Dengan Juventus, masalah ini sudah berada di atas meja untuk waktu yang lama. Kami akan segera memutuskan apa yang terbaik untuk Berardi dalam hitungan hari," ujarnya.
"Bianconeri memiliki opsi dan tak termasuk tenggat waktu. Kami memiliki hubungan yang baik dengan Juventus dan akan menemukan solusi terbaik bagi semua orang," sambungnya.
"Banyak klub yang telah bertanya tentang Berardi, tapi tak ada yang konkret," tutupnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 Mei 2016 22:25
-
Liga Italia 25 Mei 2016 19:25
-
Liga Spanyol 25 Mei 2016 17:23
-
Piala Eropa 25 Mei 2016 13:00
Inilah Penjelasan Del Bosque Depak Tiga Striker Kawakan Spanyol
-
Piala Eropa 25 Mei 2016 11:15
Chiellini Ingin Tularkan Mental Pemenang Juventus di Skuat Italia
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 24 Maret 2025 17:41
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 17:15
-
Liga Italia 24 Maret 2025 17:12
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:52
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:51
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:27
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...