
Bola.net - - Legenda Inter Milan, Walter Samuel mengaku senang dengan kualitas skuat uang dimiliki oleh Inter pada musim 2017/18 ini. Khususnya pada pemain belakang yang baru saja dibeli di bursa transfer yakni Milan Skriniar.
Menurut Samuel, Skriniar mengingatkannya pada dirinya saat bermain untuk Inter pada tahun 2005 hingga 2014 silam. Ia pun ingin melihat Skriniar terus berkembang dan jadi aset bagi masa depan Inter.
"Saya menyukai [Mateo] Musacchio di AC Milan, tapi jika saya harus memilih seorang pemain yang mirip saya, maka saya akan memilih Skriniar," ucap Samuel dalam sebuah wawancara dengan Gazzetta dello Sports.
Skriniar baru saja dibeli oleh Inter pada bursa transfer musim panas yang lalu. Inter membeli pemain berusia 22 tahun dengan harga 23 juta euro. Harga yang cukup malah itu harus dikeluarkan setelah Skriniar bermain apik untuk Sampdoria.
"Orang-orang sudah banyak bicara bahwa dia adalah pemain yang bagus sejak masih di Sampdoria, dia hanya perlu untuk terus berkembang tanpa harus terhadang oleh apapun," ucap Samuel.
Milan Skriniar
"Saya serasa melihat diri saya sendiri dalam diri Skriniar," tegasnya.
Skriniar sendiri sejauh ini selalu menjadi pilihan utama bagi pelatih Inter, Luciano Spalletti. Dari tujuh pertandingan yang sudah dimainkan oleh Inter, pemain asal Slovakian ini tidak pernah absen. Ia juga selalu tampil selama 90 menit tiap laga.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 Oktober 2017 23:37
-
Liga Italia 9 Oktober 2017 23:03
-
Liga Italia 9 Oktober 2017 21:36
-
Liga Italia 9 Oktober 2017 20:31
-
Liga Italia 9 Oktober 2017 20:08
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:03
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:49
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 07:46
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:31
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...