
- AS Roma berencana merekrut bek baru di bursa Januari mendatang. Salah satu pemain yang dikaitkan dengan Roma adalah Mehdi Benatia.
(foti/gia)
Roma menjual Benatia ke Bayern Munchen pada awal musim 2014/15 seharga €26 juta. Direktur Roma Walter Sabatini menegaskan bahwa pihaknya takkan coba memulangkan pemain Maroko itu dari Allianz Arena.
"Mehdi Benatia? Dia adalah pemain Bayern Munchen dan akan terus begitu. Kami percaya pada para pemain kami. Saya sudah mengatakan, jangan lupa kalau kami punya Leandro Castan," kata Sabatini seperti dikutip Football Italia.
"Kami juga punya Kostas Manolas dan Antonio Rudiger. Selai itu, ada pula Norbert Gyomber yang belum Anda sadari kualitas hebatnya," tegas Sabatini.
Sebelumnya, Roma dikabarkan mengincar dua bek Inter Milan. Dua pemain yang dimaksud adalah Juan Jesus dan Andrea Ranocchia. [initial]
Klik Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 11 November 2015 13:32
-
Liga Inggris 11 November 2015 09:06
-
Bolatainment 11 November 2015 07:07
-
Liga Italia 10 November 2015 11:10
-
Liga Italia 10 November 2015 10:39
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...