
Dalam lima laga tandang terakhirnya di Serie A, Roma tak pernah menang. Sejak menang 2-1 di kandang Fiorentina pada Oktober 2015, Roma lalu sekali kalah dan empat kali beruntun meraih hasil imbang.
6 Laga tandang terakhir AS Roma di Serie A
26-10-2015 Fiorentina 1-2 Roma
01-11-2015 Inter Milan 1-0 Roma
22-11-2015 Bologna 2-2 Roma
05-12-2015 Torino 1-1 Roma
14-12-2015 Napoli 0-0 Roma
06-01-2016 Chievo 3-3 Roma.
Roma sudah memainkan sepuluh laga tandang di Serie A musim ini. Dari sepuluh laga tandang itu, Roma hanya menang tiga kali (S5 K2).
Dalam sepuluh laga tandang itu, Roma mencetak 16 gol dan kebobolan 13. Namun, itu semua didapatkan Roma bersama pelatih sebelumnya, Rudi Garcia, yang kini sudah dipecat dan baru saja digantikan Luciano Spalletti.
Hanya saja, meski sudah berganti pelatih, bukan berarti form Roma bisa langsung meningkat. Pada giornata 20 kemarin, laga pertama bersama Spalletti, Roma cuma imbang 1-1 menjamu Verona di Olimpico.
Melawan Juventus di Turin nanti, Roma jelas menjadi underdog. Terlebih lagi, sang juara bertahan yang kini menempati peringkat dua klasemen sementara sedang panas usai membukukan sepuluh kemenangan beruntun di pentas Serie A dan baru saja menyingkirkan Lazio di perempat final Coppa Itaia. [initial]
Klik Juga:
- Cuma Dua Yang Masih Kebal di Kandang
- Raja Tekel Serie A Dari Atalanta
- Stendardo: Higuain Lebih Hebat Dari Suarez
- Kata 'Rotasi Skuat' Tak Ada Dalam Kamus Allegri
- Ketemu Inter Milan di Semifinal, Bonucci: Fokus Serie A Dulu
- Selebrasi Ikonik, Dari Tardelli Hingga Totti
- 31 Tahun Debut Paolo Maldini di AC Milan
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 20 Januari 2016 21:22
-
Liga Italia 20 Januari 2016 17:49
-
Liga Italia 20 Januari 2016 15:32
-
Liga Inggris 20 Januari 2016 15:12
-
Liga Italia 20 Januari 2016 13:03
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 22:01
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 21:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 21:44
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 20:57
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...