
Bola.net - Presiden AS Roma James Pallotta menunjukkan rasa hormatnya atas jasa Francesco Totti selama ini. Pallotta berencana untuk memensiunkan jersey nomor 10 milik Totti kelak.
"Saat Francesco pensiun? Kami akan memensiunkan jersey nomor 10. Yang pasti pesta perpisahannya tidak dirayakan selama satu jam saja, tapi setidaknya satu bulan," terang Pallotta kepada Sky Sport 24.
Totti memang saat ini dikenal sebagai salah satu pemain yang loyal terhadap klubnya. Pemain berusia 37 tahun ini hanya membela satu klub saja yakni Roma selama karir seniornya.
Bahkan Il Capitano baru saja melakoni pertandingan ke-700 bersama Roma kala menekuk Torino 2-1 di ajang Serie A. Hal ini berarti Totti sudah membela klubnya selama 22 tahun.[initial]
(foti/ada)
"Saat Francesco pensiun? Kami akan memensiunkan jersey nomor 10. Yang pasti pesta perpisahannya tidak dirayakan selama satu jam saja, tapi setidaknya satu bulan," terang Pallotta kepada Sky Sport 24.
Totti memang saat ini dikenal sebagai salah satu pemain yang loyal terhadap klubnya. Pemain berusia 37 tahun ini hanya membela satu klub saja yakni Roma selama karir seniornya.
Bahkan Il Capitano baru saja melakoni pertandingan ke-700 bersama Roma kala menekuk Torino 2-1 di ajang Serie A. Hal ini berarti Totti sudah membela klubnya selama 22 tahun.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Piala Dunia 27 Maret 2014 22:03
-
Liga Italia 27 Maret 2014 21:31
-
Editorial 27 Maret 2014 16:26
-
Liga Italia 27 Maret 2014 15:56
-
Bolatainment 26 Maret 2014 21:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 09:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 08:59
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 08:41
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...