
Bola.net - - Andrea Ranocchia mengatakan bahwa salah satu alasan mengapa Frank de Boer begitu kesulitan di Inter Milan adalah karena mereka tak melakukan pramusim dengan cukup baik.
Pelatih asal Belanda itu ditunjuk untuk menggantikan Roberto Mancini sebelum musim kompetisi dimulai. Namun Nerazzurri memutuskan memecatnya setelah kalah tujuh kali dari 14 pertandingan pertamanya.
Ranocchia sendiri memulai musim ini dengan Ranocchia, tapi dia dipinjamkan ke Hull City pada bulan Januari lalu dan baru-baru ini berbicara tentang waktu Frank de Boer di Inter.
"Saat anda mengganti pelatih pada bulan Agustus, itu sulit untuk semua orang," ujarnya kepada Sky Sport Italia.
"Untuk klub, pelatih dan fans. Kedatangan De Boer itu mengejutkan, ia tak bisa berbicara bahasa Italia. Kami tak bekerja dengan baik di pramusim," sambungnya.
"Itu tak mudah bagi pelatih untuk datang dan menempatkan ide-idenya dalam tim dengan waktu yang pendek," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Maret 2017 18:36
-
Liga Italia 20 Maret 2017 17:08
-
Liga Italia 20 Maret 2017 17:08
-
Liga Italia 20 Maret 2017 16:44
-
Liga Italia 20 Maret 2017 16:08
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...