
Pria yang menjabat sebagai presiden klub tersebut mengaku masih menaruh rasa percaya kepada Roberto Mancini, pelatih Inter saat ini. Ia yakin bahwa Mancini bisa menghadirkan sejarah lebih hebat dari pada era kepelatihan Mourinho.
"Mourinho pelatih yang hebat. Ia membuat sejarah bersama Inter. Tapi saat ini kami memiliki Mancini yang akan menulis sejarah untuk Inter," buka Thohir kepada Sky.
"Kami akan mencapai hasil lebih baik. Saya yakin dia bisa kembali menghidupkan tim ini," sambungnya.
Inter pada musim ini sempat menggebrak pada awal musim. Posisi puncak klasemen mereka raih. Namun, kondisi berbalik pada paruh kedua musim. Bahkan, kini Mauro Icardi dkk terlempar dari perburuan scudetto.
Namun, hasil tersebut tidak lantas membuat Thohir hilang rasa percaya pada Mancini. "Ada perubahan dibanding musim lalu. Kami butuh waktu, meskipun itu sebetulnya bukan asalan pada saat ini," tegasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 18 Februari 2016 23:52
-
Liga Italia 18 Februari 2016 23:40
-
Liga Italia 18 Februari 2016 23:14
-
Liga Italia 18 Februari 2016 22:17
-
Liga Italia 18 Februari 2016 20:59
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:19
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:15
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 11:13
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:08
-
Otomotif 21 Maret 2025 11:00
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 11:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...