
- Gelandang Paul Pogba mengakui bahwa Juventus adalah bagian penting dalam karir sepakbolanya. Pemain asal Prancis menyebut bahwa semenjak bergabung dengan Juve kemampuannya meningkat tajam.
(uefa/asa)
"Memang benar bahwa saya sudah mengalami banyak kemajuan sejak beberapa tahun bersama Juventus," ujar Pogba di situs resmi UEFA.
Lebih lanjut, Pogba menyebut bahwa sikap para pemain Juventus berpengaruh besar dalam kemajuan yang ia capai. Punya skill hebat, rendah hati dan pekerja keras, itulah gambaran karakter Juventus di mata Pogba.
"Saya pikir semua karena saya dikelilingi oleh pemain hebat, rendah hati dan pekerja keras. Ini membuat kita juga selalu ingin bekerja keras."
"Pemain seperti Gigi Buffon, Andrea Pirlo adalah panutan bagi saya. Saya ingin melakukan apa yang sudah mereka lakukan," tukas Pogba. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 4 Mei 2016 17:18
-
Liga Inggris 4 Mei 2016 11:10
-
Liga Champions 4 Mei 2016 08:23
-
Liga Italia 3 Mei 2016 22:19
-
Liga Inggris 3 Mei 2016 17:37
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...