
Pogba memang menjadi salah satu pemain yang paling ramai diperbincangkan di bursa transfer. Jika bersedia pindah, ke Real Madrid atau Manchester United, maka kemungkinan Pogba akan memecahkan rekor transfer termahal di dunia.
"Membela Juventus adalah hal yang ingin saya lakukan sejak kecil. Saya merasa bahagia berada di sini," tegas Pogba kepada ESPN saat ditanya seputar kemungkinannya meninggalkan Juventus.
Pogba mengakui bahwa baik Madrid maupun MU merupakan tim yang besar. Namun, ia masih betah di Juve. Ia merasakan Juventus adalah bagian dari keluarganya. Menjadi sebuah kesenangan tersendiri baginya jika bermain sepakbola dengan mengenakan jersey Juventus.
"Juventus adalah tim saya, keluarga saya. Ketika saja bermain dan mengenakan jersey Juve, saya merasa senang, saya menemukan kebahagiaan bermain sepakbola," tandas pemain yang berusia 23 tahun ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 13 Juli 2016 20:44
-
Liga Italia 13 Juli 2016 19:17
-
Liga Inggris 13 Juli 2016 18:40
-
Liga Inggris 13 Juli 2016 18:21
-
Liga Italia 13 Juli 2016 18:02
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 17:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:44
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 16:12
-
Otomotif 20 Maret 2025 16:03
-
Liga Eropa Lain 20 Maret 2025 16:00
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 15:59
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...