
Indikasi absennya dua pilar tersebut disampaikan oleh pelatih Juventus, Massimilliano Allegri dalam sesi jumpa pers jelang pertandingan yang terkanal dengan sebutan Derby d'Italia ini.
"Pogba tidak kami mainkan saat jumpa dengan Udinese, saya akan menimbang-nimbang beberapa kemungkinan mengingat Kwadwo Asamoah dalam kondisi yang baik," kata Allegri.
"Dybala? Para pemain tidak harus tampil setiap pertandingan. Ini penting karena kita semua ingin mencapai akhir musim dalam kondisi yang baik," sambungnya.
Tak cukup di situ saja, Allegri kemungkinan juga akan mengistirahatkan Claudio Marchisio dan Leonardo Bonucci. Sementara itu, Sami Khedira dan Simone Zaza dipastikan tidak bisa bermain.
"Saya mempertimbangkan Hernanes untuk menggantikan Marchisio, Sturaro juga bagus. Ketika saya mengistirahatkan Bonucci, saya akan memainkan Andrea Barzagli," ulasnya.
"Alvaro Morata bermain bagus ketika ia masuk saat lawan Roma. Dia akan bermain," tukas eks nahkoda AC Milan ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 Januari 2016 23:38
-
Liga Italia 25 Januari 2016 22:41
-
Liga Italia 25 Januari 2016 20:02
-
Liga Italia 25 Januari 2016 19:36
-
Liga Italia 25 Januari 2016 15:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...