
Bola.net - - Miralem Pjanic menyatakan pertemuan antara dan AC Milan di perempat final Coppa Italia bukan dalam rangka balas dendam. Ia menyatakan Juve hanya ingin menang sehingga melaju ke babak final.
Dalam dua pertemuan terakhir, Juve memang selalu kalah dari Milan di semua kompetisi. Pertemuan di perempat final Coppa Italia ini merupakan yang ketiga kalinya dalam dalam tiga bulan terakhir.
Mengingat kekalahan sebelumnya, pertemuan kali ini adalah momentum yang tepat untuk Juve melampiaskan dendam. Apalagi laga ini digelar di kandang Juve. Namun Pjanic menyatakan Juve hanya fokus lolos ke babak berikutnya.
"Pertemuan ini laga terpisah dan pada turnamen berbeda, ini adalah laga yang ingin kami menangkan, karena kami ingin melaju hingga final Coppa Italia," kata Pjanic sebelum pertandingan.
"Laga sulit menanti menghadapi tim bagus. Kami mengharapkan kemenangan," sambungnya.
Ketika berita ini dirilis, pertandingan antara Juve dan Milan sedang berlangsung. Tuan rumah unggul 2-0 hingga babak pertama usai berkat gol Paulo Dybala pada menit 10 dan gol Pjanic di menit 21.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 Januari 2017 18:05
-
Liga Italia 25 Januari 2017 15:45
-
Liga Inggris 25 Januari 2017 15:20
-
Liga Italia 25 Januari 2017 13:05
-
Liga Italia 25 Januari 2017 12:43
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...