
Bola.net - Selain dikenal sebagai deep-playing playmaker terbaik di dunia dalam satu dekade terakhir, gelandang Juventus Andrea Pirlo juga identik dengan kemampuan set piece yang mumpuni. Pemain yang kini berusia 35 tahun ini kerap mencetak gol cantik melalui tendangan bebas langsung.
Terkait apa rahasia di balik akurasi tendangan bebasnya tersebut, Pirlo mengakui bahwa ia melakukan banyak latihan dengan 'berguru' kepada salah satu maestro freekick terbaik di dunia, Juninho Pernambucano.

"Tendangan bebas saya sangat dipengaruhi oleh Juninho. Saya sering mengulang rekaman cara dia melakukan tendangan bebas, lalu saya mempraktekkannya dengan gaya saya sendiri," ungkap Pirlo dalam wawancara bersama Radio 105.
Juninho mulai dikenal sebagai salah satu eksekutor bola mati terbaik di dunia saat memperkuat Olympique Lyon di periode 2001 sampai 2009 lalu. Kini pria yang sudah berusia 38 tahun tersebut masih aktif bermain di kampung halamannya, Vasco da Gama. (r105/mri)
Terkait apa rahasia di balik akurasi tendangan bebasnya tersebut, Pirlo mengakui bahwa ia melakukan banyak latihan dengan 'berguru' kepada salah satu maestro freekick terbaik di dunia, Juninho Pernambucano.

"Tendangan bebas saya sangat dipengaruhi oleh Juninho. Saya sering mengulang rekaman cara dia melakukan tendangan bebas, lalu saya mempraktekkannya dengan gaya saya sendiri," ungkap Pirlo dalam wawancara bersama Radio 105.
Juninho mulai dikenal sebagai salah satu eksekutor bola mati terbaik di dunia saat memperkuat Olympique Lyon di periode 2001 sampai 2009 lalu. Kini pria yang sudah berusia 38 tahun tersebut masih aktif bermain di kampung halamannya, Vasco da Gama. (r105/mri)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 Januari 2014 23:10
-
Liga Italia 12 Januari 2014 22:46
Moyes Tonton Laga Cagliari vs Juventus, Astori Atau Marchisio?
-
Liga Italia 12 Januari 2014 17:35
-
Liga Champions 12 Januari 2014 11:50
-
Liga Italia 12 Januari 2014 10:20
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...