
Penyerang Inter Milan tersebut mengaku cemburu dengan apa yang ditampilkan oleh Paulo Dybala dan Gonzalo Higuain. Ia merasa dua rekan senegaranya tersebut bermain sangat bagus pada musim ini.
"Saya sangat menikmati permainan Paulo Dybala. Cara dia bergerak di antara garis dan di belakang penyerang sangat bagus," puji Icardi.
"Saya juga cemburu dengan apa yang dilakukan Gonzalo Higuain yang tampil bagus pada musim ini, mencetak gol di banyak pertandingan. Tapi kami jelas memiliki gaya bermain yang hampir sama," ulasnya.
Higuain saat ini memimpin daftar pencetak gol terbanyak di Serie A dengan 30 gol. Sementara Dybala dan Icardi memiliki koleksi gol yang sama, 14 gol. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 9 April 2016 21:00
-
Liga Italia 9 April 2016 06:50
-
Liga Italia 9 April 2016 06:03
-
Liga Italia 6 April 2016 19:34
-
Liga Inggris 5 April 2016 21:56
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 13:49
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:21
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 13:03
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
-
Otomotif 23 Maret 2025 12:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...