
"Sulit untuk berkata bahwa kita telah memperkuat diri di bursa transfer," buka Allegri.
"Mari kita berkata bahwa bursa transfer bulan Januari dapat mengisi beberapa kesenjangan di tim, tapi untungnya Juventus memiliki skuad yang bagus dan semua pemain yang cedera sudah sembuh," sambungnya.
Juventus memang tidak mendatangkan pemain yang secara signifikan bisa menambah kekuatan mereka di bursa transfer. Praktis hanya ada dua pemain muda, Alessio Di Massimo 19 tahun) dan Rolando Mandragora (18 tahun) yang masuk untuk memperkuat tim.
Eks pelatih AC Milan ini berdalih bahwa dirinya lebih fokus untuk membenahi skuad yang ada ketimbang mendatangkan pemain baru. Ia berharap bisa menjaga konsistensi permainan Juventus hingga akhir musim nanti.
"Kami lebih baik berpikir tentang diri kita sendiri dan apa yang perlu kita lakukan dari sekarang sampai akhir." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 1 Februari 2016 15:14
-
Liga Spanyol 1 Februari 2016 11:13
-
Bolatainment 1 Februari 2016 11:11
-
Liga Italia 1 Februari 2016 10:46
-
Liga Italia 1 Februari 2016 10:17
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 08:15
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:03
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:49
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 07:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...