Parma Degradasi dari Serie A, Netizen: Tetap Semangat, Cepat Balik Lagi, Jangan Lama-lama

Parma Degradasi dari Serie A, Netizen: Tetap Semangat, Cepat Balik Lagi, Jangan Lama-lama
Parma terdegradasi dari Serie A (c) LaPresse via AP

Bola.net - Perjuangan Parma untuk bertahan di Serie A berakhir sudah. Hasilnya adalah kegagalan. Mereka dipastikan terdegradasi dari kasta tertinggi Italia dan harus main di Serie B musim depan.

Parma menghadapi tuan rumah Torino pada pekan ke-34, Selasa (4/5/2021). Parma kalah oleh gol tunggal Mergim Vojvoda menit 63.

Hasil itu membuat Parma memiliki 20 poin dari 34 pertandingan di peringkat 19. Secara matematis, dengan empat laga tersisa, Parma sudah tak bisa meloloskan diri, dan harus menyusul Crotone terdegradasi dari Serie A.

Beragam reaksi bermunculan di Twitter seiring terdegradasinya Parma. Berikut beberapa di antaranya.

1 dari 18 halaman

Kesetiaan Parmagiani

2 dari 18 halaman

Ganbatte

4 dari 18 halaman

Salah pilih pelatih

5 dari 18 halaman

Perusak mimpi

6 dari 18 halaman

Sedih...

7 dari 18 halaman

Cepet balik lagi ya...

8 dari 18 halaman

Bangkit, Parma

9 dari 18 halaman

Segera kembali, ya

10 dari 18 halaman

Jangan lama-lama

11 dari 18 halaman

Pasti bangkit lagi

12 dari 18 halaman

Cepet balik, Parma

13 dari 18 halaman

Seperti dulu lagi

14 dari 18 halaman

Ciao Parma

15 dari 18 halaman

Good luck, Parma

16 dari 18 halaman

Harusnya bisa

17 dari 18 halaman

Yang penting...

18 dari 18 halaman

Siap mendukung terus