Nomor Punggung Torino 2013/14

Nomor Punggung Torino 2013/14
Jersey kandang Torino musim 2013/14 (c) Football Fashion
Bola.net - Klub Serie A Torino telah mengungkap nomor punggung para pemainnya untuk musim 2013/14.

Ciro Immobile mendapat nomor 9, sedangkan Omar El Kaddouri nomor 7.

Hanya nomor 1 yang belum punya pemilik meski kiper Jean-Francois Gillet sedang menjalani skors tiga tahun dan tujuh bulan akibat kasus pengaturan skor.

Torino 2013/14: 2 Guillermo Rodriguez, 3 Danilo D'Ambrosio, 4 Migjen Basha, 7 Omar El Kaddouri, 8 Alexander Farnerud, 9 Ciro Immobile, 10 Paulo Vitor Barreto, 11 Alessio Cerci, 14 Alessandro Gazzi, 16 Marcelo Larrondo, 17 Salvatore Masiello, 19 Nikola Maksimovic, 20 Giuseppe Vives, 22 Marco Chiosa, 23 Lys Gomis, 24 Emiliano Moretti, 25 Kamil Glik, 30 Daniele Padelli, 33 Matteo Brighi, 36 Matteo Darmian, 63 Nicola Bellomo, 69 Riccardo Meggiorini. (foti/gia)