
Bola.net - - Tim kuda hitam Serie A, Napoli akhirnya meresmikan perekrutan bek Mario Rui dari sang rival, AS Roma. Rui datang dengan status pinjaman dengan kewajiban untuk membeli.
Lewat laman resmi mereka, Napoli menyatakan bahwa pemain 26 tahun asal Portugal itu dipinjam dari Roma dengan biaya awal mencapai 3,75 juta euro.
Di akhir masa pinjaman jika target yang telah ditetapkan terpenuhi, maka I Partenopei wajib membeli dan banderol sang pemain bertambah 5,5 juta euro.
🔉 Mario #Rui 👏
➡️ https://t.co/EZSYZjNkAg 👏 #ForzaNapoliSempre pic.twitter.com/eoW2B2YNg2
— Official SSC Napoli (@sscnapoli) July 13, 2017
Rui bergabung dengan Roma dari Empoli tahun lalu. Sayang cedera ligamen parah membuatnya harus menepi dan baru bisa menjalani debut bersama Giallorossi Januari lalu.
Bersama Roma, musim lalu Rui hanya tampil sebanyak sembilan kali.
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 13 Juli 2017 22:56
-
Liga Inggris 13 Juli 2017 11:40
-
Liga Italia 13 Juli 2017 11:05
-
Liga Inggris 13 Juli 2017 09:40
-
Liga Italia 13 Juli 2017 09:05
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...