
Bola.net - Gelandang AS Roma, Radja Nainggolan merasa jika timnya siap untuk memenangkan trofi musim depan. Transformasi yang diusung pelatih Rudi Garcia musim lalu dirasakan Nainggolan akan membawa hasil positif di musim mendatang.
"Garcia berhasil mentransformasi kami," ucap Garcia kepada Gazzetta dello Sport.
"Roma sekarang siap untuk memenangkan sesuatu berkat asahan mental dan visi bermain yang dia (Rudi Garcia) bawa ke klub ini," imbuh pemain berusia 26 tahun itu.
Tak hanya memuji Garcia, Nainggolan juga memberikan komentar positif terkait kualitas timnya. Skuat AS Roma musim ini disebutnya sudah mumpuni, terlebih dengan kembalinya Kevin Strootman dari cedera dan kedatangan pemain baru nanti.
Pencapaian Roma musim lalu memang di luar ekspektasi. Kedatangan Rudi Garcia berhasil membawa perubahan hingga membuat tim Ibukota Italia itu menjadi satu-satunya tim yang mampu bersaing dengan Juventus hingga akhir musim. [initial]
(gaz/mac)
"Garcia berhasil mentransformasi kami," ucap Garcia kepada Gazzetta dello Sport.
"Roma sekarang siap untuk memenangkan sesuatu berkat asahan mental dan visi bermain yang dia (Rudi Garcia) bawa ke klub ini," imbuh pemain berusia 26 tahun itu.
Tak hanya memuji Garcia, Nainggolan juga memberikan komentar positif terkait kualitas timnya. Skuat AS Roma musim ini disebutnya sudah mumpuni, terlebih dengan kembalinya Kevin Strootman dari cedera dan kedatangan pemain baru nanti.
Pencapaian Roma musim lalu memang di luar ekspektasi. Kedatangan Rudi Garcia berhasil membawa perubahan hingga membuat tim Ibukota Italia itu menjadi satu-satunya tim yang mampu bersaing dengan Juventus hingga akhir musim. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 24 Mei 2014 23:26
-
Liga Champions 24 Mei 2014 21:24
-
Liga Inggris 23 Mei 2014 19:04
-
Open Play 23 Mei 2014 16:08
-
Liga Italia 23 Mei 2014 13:57
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 05:11
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...