
Bola.net - - Direktur olahraga AS Roma, Monchi mengakui bahwa mereka memiliki jadwal yang sulit di awal kompetisi musim ini.
Jadwal pertandingan Serie A musim 2017-2018 telah dibuat, dan AS Roma akan menghadapi Atalanta di laga tandang dan kemudian menjamu Inter Milan yang kini dilatih Luciano Spalletti di bulan Agustus.
"Ini awal yang sangat rumit," ujarnya di situs resmi klub.
"Kami bermain melawan Atalanta, yang merupakan kejutan musim lalu, dan kemudian Inter, yang merupakan salah satu kandidat untuk mengamankan posisi teratas," sambungnya.
Dengan memiliki jadwal yang sulit di pertandingan awal musim, Monchi meminta timnya untuk mempersiapkan diri lebih baik dan memastikan siap bermain.
"Kami harus memasuki pertandingan pertama dengan keyakinan pada kemampuan kami sendiri," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 26 Juli 2017 18:44
-
Liga Italia 26 Juli 2017 17:39
-
Liga Inggris 26 Juli 2017 12:32
-
Liga Italia 26 Juli 2017 12:05
-
Liga Spanyol 26 Juli 2017 11:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:25
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...