
Bola.net - AS Roma begitu percaya diri menatap musim 2021/22. Kehadiran pelatih anyar Jose Mourinho seolah menghadirkan semangat baru di kubu Roma.
Henrikh Mkhitaryan bahkan melontarkan peringatan kepada tim-tim rival. Menurut pemain Roma itu, mereka yang memburu Scudetto Serie A musim ini harus berurusan dengan Roma.
Roma baru pernah tiga kali menjuarai Serie A, yakni pada musim 1941/42, 1982/83, dan terakhir 2000/01 silam. Musim ini, mereka sepertinya siap untuk mencoba meraih Scudetto yang keempat.
Advertisement
Target: Juara
"Saya tak pernah bermain hanya untuk bersenang-senang," kata Mkhitaryan kepada Il Corriere dello Sport.
"Tanpa trofi di akhir karier, Anda takkan punya apa-apa lagi," imbuh mantan pemain Manchester United dan Arsenal itu.
"Mereka yang mengincar Scudetto tahun ini harus berurusan dengan Roma. Saya dan rekan-rekan saya ingin jadi juara demi menjadi bagian dari sejarah klub ini," tegasnya.
Sumber: Il Corriere dello Sport
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Telat Sedikit, Milan Bisa Kalah dari Roma Dalam Perburuan Maignan
- Chiesa Gagal, Liverpool Intip Winger Juventus Lainnya?
- Kabar Bagus untuk Milan, Ziyech Tertarik Pindah ke San Siro
- Musim Baru, Ini Yang Harus Dibenahi Oleh AC Milan Menurut Calabria
- Tekad Calabria Musim Depan: Kalahkan Calhanoglu di Derby Milan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Juli 2021 23:28
Telat Sedikit, Milan Bisa Kalah dari Roma Dalam Perburuan Maignan
-
Liga Italia 29 Juli 2021 19:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:31
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:22
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:07
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 20:48
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...