
Bola.net - Penyerang PSG, Zlatan Ibrahimovic membenarkan kabar yang menyebutkan bahwa AC Milan telah mengajukan tawaran terhadap dirinya.
Namun, Zlatan mengakui bahwa dirinya selalu menolak karana merasa masih cukup bahagia bersama PSG. Hal ini menurut Ibra telah membuat Milan seakan frustasi untuk mendapatkannya.
"Tawaran Itu konkret dari pihak mereka," buka Ibra.
"Banyak tawaran tapi saya mengatakan dari awal bahwa saya akan tinggal dengan PSG. Saya menyukainya, kami memiliki tim yang baik, keluarga saya merasa baik dan itu hanya positif dengan Paris dan PSG," tambahnya.
"Musim panas ini saya banyak beristirahat, saya menikmati liburan, tapi aku tahu bahwa Milan adalah sedikit putus asa," tutupnya.
Apa yang dikatakan oleh Zlatan memang ada benarnya. Beberapa waktu lalu, lewat Adriano Galliani, Milan mengatakan bahwa mendapatkan jasa Zlatan kembali adalah sebuah mimpi. [initial]
(gl/asa)
Namun, Zlatan mengakui bahwa dirinya selalu menolak karana merasa masih cukup bahagia bersama PSG. Hal ini menurut Ibra telah membuat Milan seakan frustasi untuk mendapatkannya.
"Tawaran Itu konkret dari pihak mereka," buka Ibra.
"Banyak tawaran tapi saya mengatakan dari awal bahwa saya akan tinggal dengan PSG. Saya menyukainya, kami memiliki tim yang baik, keluarga saya merasa baik dan itu hanya positif dengan Paris dan PSG," tambahnya.
"Musim panas ini saya banyak beristirahat, saya menikmati liburan, tapi aku tahu bahwa Milan adalah sedikit putus asa," tutupnya.
Apa yang dikatakan oleh Zlatan memang ada benarnya. Beberapa waktu lalu, lewat Adriano Galliani, Milan mengatakan bahwa mendapatkan jasa Zlatan kembali adalah sebuah mimpi. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 September 2015 23:22
-
Liga Inggris 1 September 2015 22:48
-
Liga Spanyol 1 September 2015 09:58
-
Liga Eropa Lain 1 September 2015 04:33
-
Liga Eropa Lain 1 September 2015 04:28
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...