
Bola.net - Musim lalu datangnya Mario Balotelli ke AC Milan di pertengahan musim menjadi faktor penting di balik kebangkitan Rossoneri di paruh kedua. Pemain keturunan Ghana ini menjadi sosok protagonis dengan sumbangan 12 gol dalam 13 pertandingan Serie A dan mengantarkan Milan menembus posisi tiga besar.
Musim ini pemain berusia 23 tahun tersebut mengalami penurunan produktifitas dengan hanya mencetak 6 gol sampai tengah musim, jumlah yang sama dengan kartu kuning yang sudah diterimanya. Turunnya performa Balotelli ternyata berdampak langsung terhadap penampilan Milan yang kini tercecer di urutan 13 klasemen sementara.
Hal tersebut disoroti oleh salah seorang legenda Internazionale, Lele Oriali. Pria 61 tahun ini mengkritik sistem permainan Milan yang dianggapnya terlalu bergantung kepada Balotelli.
"Saya melihat bahwa saat ini Balotelli tampil lebih buruk daripada yang seharusnya," kata Oriali.
"Dia bermain baik musim lalu dan bahkan mampu menyingkirkan Stephan El Shaarawy, namun saat ini penampilan Milan jadi terlalu dipengaruhi oleh Balotelli. Tentu ini bukan merupakan hal yang bagus."[initial]
(fif/mri)
Musim ini pemain berusia 23 tahun tersebut mengalami penurunan produktifitas dengan hanya mencetak 6 gol sampai tengah musim, jumlah yang sama dengan kartu kuning yang sudah diterimanya. Turunnya performa Balotelli ternyata berdampak langsung terhadap penampilan Milan yang kini tercecer di urutan 13 klasemen sementara.
Hal tersebut disoroti oleh salah seorang legenda Internazionale, Lele Oriali. Pria 61 tahun ini mengkritik sistem permainan Milan yang dianggapnya terlalu bergantung kepada Balotelli.
"Saya melihat bahwa saat ini Balotelli tampil lebih buruk daripada yang seharusnya," kata Oriali.
"Dia bermain baik musim lalu dan bahkan mampu menyingkirkan Stephan El Shaarawy, namun saat ini penampilan Milan jadi terlalu dipengaruhi oleh Balotelli. Tentu ini bukan merupakan hal yang bagus."[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Desember 2013 19:11
-
Liga Italia 24 Desember 2013 19:10
-
Liga Italia 24 Desember 2013 19:05
-
Editorial 24 Desember 2013 16:20
-
Editorial 24 Desember 2013 15:35
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:48
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...