
Bola.net - Genoa saat ini tengah mendekati 'Lionel Messi'. Namun bukanlah bintang Barcelona, melainkan pemain muda Georgia, Giorgi Chanturia yang dikenal sebagai 'Messi dari Georgia'.
Pemain berusia 19 tahun itu saat ini bermain untuk klub Eredivisie, Vitesse Arnheim. Dan ia mengaku menimbang tawaran dari Il Grifoni.
"Saya berbicara pada Genoa dan menerima tawaran mereka. Sekarang saya ingin berbicara pada pemilik Vitesse, Merab Jordania untuk mengetahui masa depan saya," tuturnya pada wawancara dengan harian Secolo XIX.
Nama Chanturia sudah dikaitkan dengan Genoa beberapa bulan lalu. Meski dijuluki 'Messi dari Georgia', penyerang yang biasa beroperasi sebagai winger itu punya postur 1,81 meter atau lebih tinggi dari Messi.
Chanturia juga melalui pengalaman singkat di tim Juvenil B milik Barca musim 2009-2010 lalu. Saat itu ia sukses menyarangkan 11 gol. (foti/row)
Pemain berusia 19 tahun itu saat ini bermain untuk klub Eredivisie, Vitesse Arnheim. Dan ia mengaku menimbang tawaran dari Il Grifoni.
"Saya berbicara pada Genoa dan menerima tawaran mereka. Sekarang saya ingin berbicara pada pemilik Vitesse, Merab Jordania untuk mengetahui masa depan saya," tuturnya pada wawancara dengan harian Secolo XIX.
Nama Chanturia sudah dikaitkan dengan Genoa beberapa bulan lalu. Meski dijuluki 'Messi dari Georgia', penyerang yang biasa beroperasi sebagai winger itu punya postur 1,81 meter atau lebih tinggi dari Messi.
Chanturia juga melalui pengalaman singkat di tim Juvenil B milik Barca musim 2009-2010 lalu. Saat itu ia sukses menyarangkan 11 gol. (foti/row)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 14 Agustus 2012 20:00
-
Bola Indonesia 14 Agustus 2012 08:35
-
Liga Spanyol 13 Agustus 2012 22:00
-
Liga Spanyol 12 Agustus 2012 15:00
-
Open Play 12 Agustus 2012 14:02
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...