
Ditarik lima laga ke belakang, Lazio tak pernah sekalipun bisa meraup kemenangan di pentas Serie A. Mereka hanya bisa memetik satu angka saja dari 15 poin yang tersedia.
Pasukan Stefano Pioli tersebut jelas berada dalam kondisi yang cukup buruk. Dan sepertinya tren negatif itu akan kembali berlanjut saat mereka jumpa akhir pekan ini, yang performanya tengah menanjak.
Walau di atas kertas Juve bisa dengan mudah menggulung Miroslav Klose cs, namun Marchisio mengaku tak mau meremehkan Lazio.
"Faktasnya, ketika mengarungi periode kurang positif seperti yang dialami oleh Lazio, Anda sudah seharusnya merasa khawatir. Terutama ketika Anda memiliki kesempatan untuk menebus hal tersebut dengan sebuah laga seperti ini lawan Juventus," cetus Marchisio pada JTV.
"Jadi kami tahu kami jelas harus mempersiapkan diri untuk menghadapi laga yang sulit. Kami memiliki waktu dua hari lagi untuk berlatih dan memulihkan diri. Kami mempersiapkan diri dengan baik karena kami ingin tetap melakukan apa yang kami lakukan," tegas gelandang timnas Italia. [initial]
Baca Juga:
- Hadapi Sevilla, Juve Tetap Tampil All-Out
- Marchisio Ingin Trofi Scudetto Plus Liga Champions
- Marchisio: Jalan ke Puncak Bakal Sulit
- Dikaitkan dengan MU, Begini Respon Massimiliano Allegri
- Allegri Tegaskan Hubungan dengan Morata Baik-baik Saja
- Flashback: Juve Dipukul KO Nedved & Crespo
- Flashback: Vidal Bungkam Publik Olimpico
- Flashback: Signori & Casiraghi Habisi Bianconeri
- Marchisio: Comeback Kami Belum Selesai
- Juventus Berlatih Dalam Kabut
- Data dan Fakta Serie A: Lazio vs Juventus
- Prediksi Lazio vs Juventus 5 Desember 2015
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 3 Desember 2015 23:55
-
Liga Italia 3 Desember 2015 23:18
-
Liga Italia 3 Desember 2015 21:49
-
Liga Italia 3 Desember 2015 19:12
-
Liga Italia 3 Desember 2015 18:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:36
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:30
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 14:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:00
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...