
Bola.net - Pelatih pengganti Zdenek Zeman, Aurelio Andreazzoli memberikan pujian kepada dua bintang (beda generasi) AS Roma, Francesco Totti dan Erik Lamela, usai menang atas Parma, Senin (18/03), pada giornata ke-29.
Musim depan i Lupi -julukan Roma- terus menampilkan performa positif, pasca pemecatan pelatih pertama mereka di awal musim. Terbukti dalam enam pertandingan, Roma meraih empat kemenangan, sekali seri dan kalah.
Meski memberikan perubahan di Stadio Olimpico, Andreazzoli enggan sesumbar. Ia malah memilih untuk rendah hati dengan memberikan pujian kepada pemain-pemainnya yang memudahkan pekerjaannya.
"Dengan adanya Totti yang bermain pada level terbaik, hal ini memudahkan segalanya. Ia bahkan membuat gerakan sulit terlihat sederhana," ujar Andreazzoli seperti dilansir football-italia.
"Selain itu Lamela pantas mendapatkan kredit. Jika sedang membawa bola, ia terlihat sangat sulit untuk dihentikan. Kecepatan, teknik olah bola, respon, stamina serta visi bermainnya di atas rata-rata. Selepas dari itu semua, para pemain Roma mulai menunjukkan konsistensi dalam bermain," tutup Andreazzoli. (foti/rdt)
Musim depan i Lupi -julukan Roma- terus menampilkan performa positif, pasca pemecatan pelatih pertama mereka di awal musim. Terbukti dalam enam pertandingan, Roma meraih empat kemenangan, sekali seri dan kalah.
Meski memberikan perubahan di Stadio Olimpico, Andreazzoli enggan sesumbar. Ia malah memilih untuk rendah hati dengan memberikan pujian kepada pemain-pemainnya yang memudahkan pekerjaannya.
"Dengan adanya Totti yang bermain pada level terbaik, hal ini memudahkan segalanya. Ia bahkan membuat gerakan sulit terlihat sederhana," ujar Andreazzoli seperti dilansir football-italia.
"Selain itu Lamela pantas mendapatkan kredit. Jika sedang membawa bola, ia terlihat sangat sulit untuk dihentikan. Kecepatan, teknik olah bola, respon, stamina serta visi bermainnya di atas rata-rata. Selepas dari itu semua, para pemain Roma mulai menunjukkan konsistensi dalam bermain," tutup Andreazzoli. (foti/rdt)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 17 Maret 2013 23:22
-
Liga Spanyol 17 Maret 2013 06:31
-
Liga Inggris 15 Maret 2013 17:37
-
Bolatainment 14 Maret 2013 09:55
-
Liga Italia 9 Maret 2013 03:29
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:57
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:46
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:39
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 10:28
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:59
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 09:52
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...