
Bola.net - Jackson Martinez menegaskan takkan pergi meninggalkan Porto musim panas ini meski sedang diminati oleh Borussia Dortmund dan Napoli.
Dortmund melihat sosok penyerang Kolombia itu sebagai calon pengganti Robert Lewandowski musim depan. Sementara Rafael Benitez mencari striker ideal untuk menggantikan posisi kosong yang ditinggalkan Edinson Cavani.
Porto sudah kehilangan beberapa pemain pilar di bursa transfer musim panas ini seperti Joao Moutinho dan Jamez Rodriguez yang hijrah ke Monaco. Tetapi Martinez menegaskan dirinya takkan mengikuti jejak dua mantan rekan satu timnya itu.
"Saya senang berada di klub seperti Porto dan saya menikmati kesempatan bermain di sini," ucap Martinez seperti dilansir Renascenca.
"Saya ingin mengulangi sukses musim lalu dan memenangkan lebih banyak trofi bersama Porto," imbuhnya.
Martinez, musim lalu mencetak 26 gol pada 30 penampilan bersama Porto di liga domestik. Kontrak pemain berusia 26 tahun ini akan habis pada tahun 2016 mendatang. (ren/mac)
Dortmund melihat sosok penyerang Kolombia itu sebagai calon pengganti Robert Lewandowski musim depan. Sementara Rafael Benitez mencari striker ideal untuk menggantikan posisi kosong yang ditinggalkan Edinson Cavani.
Porto sudah kehilangan beberapa pemain pilar di bursa transfer musim panas ini seperti Joao Moutinho dan Jamez Rodriguez yang hijrah ke Monaco. Tetapi Martinez menegaskan dirinya takkan mengikuti jejak dua mantan rekan satu timnya itu.
"Saya senang berada di klub seperti Porto dan saya menikmati kesempatan bermain di sini," ucap Martinez seperti dilansir Renascenca.
"Saya ingin mengulangi sukses musim lalu dan memenangkan lebih banyak trofi bersama Porto," imbuhnya.
Martinez, musim lalu mencetak 26 gol pada 30 penampilan bersama Porto di liga domestik. Kontrak pemain berusia 26 tahun ini akan habis pada tahun 2016 mendatang. (ren/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 22 Juli 2013 19:35
-
Liga Inggris 19 Juli 2013 16:00
-
Liga Eropa Lain 14 Juli 2013 22:00
-
Liga Italia 11 Juli 2013 13:08
-
Liga Italia 11 Juli 2013 07:00
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:45
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...