
Juventus selalu mengincar prestasi yang lebih tinggi. Musim ini, misalnya, Juventus mematok target meraih Scudetto beruntun mereka yang kelima.
"Kekuatan skuat dan klub ini adalah kami tak pernah berhenti mengincar target lebih tinggi," kata Marchisio kepada Sky Sport Italia.
"Kami memang tidak mengawali musim ini dengan baik. Namun, kami sanggup melewati rintangan tersebut. Itu membuat kami jadi lebih percaya pada kekuatan diri sendiri untuk melangkah maju."
"Kami sadar jalan menuju Scudetto beruntun kelima masih panjang. Kami akan berusaha tak kehilangan fokus di tengah jalan," pungkasnya.
Juventus masih memimpin klasemen sementara Serie A 2015/16 hingga giornata 29. Juventus juga sudah lolos ke final Coppa Italia. Di Liga Champions, Juventus dihadang tantangan berat bernama Bayern Munchen. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 Maret 2016 22:45
-
Liga Italia 12 Maret 2016 21:15
-
Liga Champions 12 Maret 2016 20:45
-
Liga Italia 12 Maret 2016 19:35
-
Liga Inggris 12 Maret 2016 18:50
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...