
Bola.net - - Mario Mandzukic meminta rekan-rekannya agar tidak terbawa suasana dengan hasil-hasil bagus yang didapat . Ia mengingatkan bahwa timnya sama sekali belum memenangkan apapun.
Pasukan Massimiliano Allegri, yang merupakan juara bertahan Serie A dan Coppa Italia, sangat difavoritkan untuk memenangkan treble bersejarah pada musim ini. Meskipun begitu, Mandzukic mendesak rekan timnya agar tetap membumi.
"Semuanya sudah berjalan dengan sangat bagus sejauh ini. Kami berada di puncak klasemen di Italia, lolos ke babak berikutnya di Liga Champions dan sekarang di semi-final Coppa Italia, jadi saya senang dengan hal tersebut," kata Mandzukic kepada Sky.
"Tapi, jalan masih panjang dan kami harus tetap bekerja dengan baik karena kami belum memenangkan apapun dan kami bisa bermain lebih baik daripada yang sudah kami lakukan. Jika kami melakukan itu, kami bisa meraih tujuan yang sudah kami tetapkan sendiri.
Juventus sendiri akan berkunjung ke markas dalam lanjutan kompetisi Serie A pada akhir pekan ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Januari 2017 14:55
-
Liga Italia 27 Januari 2017 14:47
-
Liga Italia 27 Januari 2017 14:43
-
Liga Italia 27 Januari 2017 13:45
-
Liga Italia 27 Januari 2017 12:58
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:57
-
Otomotif 21 Maret 2025 12:56
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 12:53
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 12:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...