
Hart tidak lagi menjadi pilihan utama di City, klub yang pernah ditangani Mancini, usai manajer anyar Josep Guardiola lebih memilih memainkan Willy Caballero di tiga laga awal Premier League, sebelum akhirnya membeli Claudio Bravo.
Dan Hart akhirnya berlabuh ke Torino sebagai pemain pinjaman, sebuah transfer yang mendapat pujian dari Mancini, yang masih menganggur usai meninggalkan Inter Milan musim ini.
"Presiden Torino benar-benar melakukan transfer yang bagus," tutur Mancini menurut La Stampa.
"Ia baru saja merekrut sebuah kiper yang amat bisa diandalkan."
Hart sendiri kabarnya hanya akan menerima bayaran 1 juta euro dari Torino selama semusim, sementara sisa gajinya sebanyak 3 juta euro masih akan terus ia dapat dari Manchester City. [initial]
(stam/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 1 September 2016 12:31
-
Editorial 1 September 2016 12:30
-
Piala Dunia 1 September 2016 12:08
-
Liga Inggris 1 September 2016 11:10
-
Liga Italia 1 September 2016 08:10
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...