
Bola.net - Roberto Mancini merasa sangat senang bisa kembali bekerja di Inter Milan setelah ditunjuk menggantikan Walter Mazzarri. Perasaan senangnya tersebut ia tuangkan lewat akun resmi Twitter-nya.
Mazzarri memang baru saja kehilangan jabatannya karena dianggap gagal mengangkat prestasi Nerazzurri di pentas Serie A. Kemudian manajemen Inter bergerak cepat merekrut Mancini kembali untuk menggantikan mantan pelatih Napoli itu.
Mancini sendiri memang bukan pertama kali ini menukangi Inter. Ia pernah menjadi bagian dari publik Giuseppe Meazza saat bertugas pada tahun 2004-2008 lalu.
Mazzarri memang baru saja kehilangan jabatannya karena dianggap gagal mengangkat prestasi Nerazzurri di pentas Serie A. Kemudian manajemen Inter bergerak cepat merekrut Mancini kembali untuk menggantikan mantan pelatih Napoli itu.
Mancini sendiri memang bukan pertama kali ini menukangi Inter. Ia pernah menjadi bagian dari publik Giuseppe Meazza saat bertugas pada tahun 2004-2008 lalu.
.@Inter An exciting new challenge, I'm happy to hug the #Nerazzurri fans again. See you tomorrow! #forzainter
— Roberto Mancini (@robymancio) November 14, 2014
"Tantangan baru yang menarik, saya senang kembali merangkul fans Nerazzurri lagi. Sampai jumpa besok, Forza Inter."
La Beneamata meraih sukses kala berada di bawah kendali mantan pelatih Manchester City dan Galatasaray itu. Tiga gelar Scudetto, dua gelar Coppa Italia dan Supercoppa Italiana berhasil dipersembahkan pria berusia 49 tahun itu. (twt/ada)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 14 November 2014 23:34
-
Liga Italia 14 November 2014 23:06
-
Liga Inggris 14 November 2014 22:16
-
Liga Italia 14 November 2014 20:57
-
Liga Italia 14 November 2014 19:48
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...