
Bola.net - Romelu Lukaku terpilih menjadi man of the match pertandingan Monza vs AS Roma versi Bola.net. Sang striker memberikan kontribusi besar di laga ini.
AS Roma menjalani laga tandang di pekan ke-27 Serie A 2023/2024. Mereka menyambangi U-Power Stadium yang merupakan markas Monza.
Di laga ini, Roma tampil perkasa. Giallorossi berhasil mengalahkan tuan rumah dengan skor 4-1.
Advertisement
Redaksi Bolanet memilih Lukaku sebagai man of the match di laga ini. Mengapa demikian?
Simak selengkapnya di bawah ini.
Kontribusi Besar
Terpilihnya Lukaku sebagai man of the match di laga ini karena kontribusi besar sang striker.
Di laga ini Lukaku memainkan peran krusial. Ia mampu memberikan assist dalam posisi yang kurang bagus kepada Lorenzo Pellegrini yang berhasil mencetak gol pertama Roma.
Beberapa menit berselang, Lukaku berhasil mencetak gol kedua Roma memnafaatkan umpan dari Paulo Dybala. Berkat kontribusinya itu sang striker layak dinobatkan sebagai man of the match di laga ini.
Statistik Pertandingan
Monza - AS Roma
Goals: 1-4
Total Shots: 16-12
Shots on Target: 5-6
Posession: 49%-51%
Fouls: 11-18
Offsides: 0-1
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 2 Maret 2024 22:00
Link Live Streaming Serie A Monza vs Roma 3 Maret 2024 di Vidio
-
Liga Italia 2 Maret 2024 09:03
-
Liga Italia 2 Maret 2024 08:33
-
Liga Italia 1 Maret 2024 18:44
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...