
Bola.net - Hakan Calhanoglu layak terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga Serie A 2019-20 giornata 27 antara Lecce vs AC Milan, Selasa (26/3/2020) dini hari WIB.
Milan sukses memenangi laga ini dengan skor telak 4-1. Empat gol kemenangan Milan masing-masing diciptakan oleh Samu Castillejo, Giacomo Bonaventura, Ante Rebic, dan Rafael Leao.
Berkat hasil ini, Milan kini menduduki peringkat ketujuh dengan poin 39, sedangkan Lecce terpuruk di peringkat 18 dengan poin 25.
Advertisement
Sinar Hakan Calhanoglu
Calhanoglu berperan besar dalam membantu Milan meraih kemenangan ini dengan menyumbang dua assist, masing-masing untuk gol yang dicetak Castillejo dan Rebic.
Tak hanya itu, gol Bonaventura juga tercipta memanfaatkan bola rebound hasil tembakan Calhanoglu dari luar kotak penalti yang diblok Gabriel.
Selain kontribusinya terhadap tiga gol Milan ini, Calhanoglu juga tercatat melepas tiga tembakan, satu di antaranya tepat sasaran.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Juni 2020 02:50
-
Liga Italia 21 Juni 2020 06:29
-
Liga Italia 21 Juni 2020 06:01
-
Liga Italia 19 Juni 2020 21:45
Usai Dikalahkan Juventus, Kessie Minta Milan Bangkit Kala Lawan Lecce
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...