
Bola.net - Cristiano Biraghi layak terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga Serie A 2019-20 antara Inter Milan vs Sassuolo, Kamis (25/6/2020) dini hari WIB.
Inter harus berbagi poin dengan Sassuolo usai bermain imbang 3-3. Biraghi menjadi salah satu dari tiga pencetak gol Nerazzurri.
Berkat hasil ini, Inter masih tertahan di peringkat tiga klasemen dengan poin 58, sedangkan Sassuolo menduduki posisi 12 dengan poin 33.
Advertisement
Aksi Impresif Cristiano Biraghi
Tak hanya mencetak satu gol, Biraghi juga tampil impresif sepanjang 75 menit ia berada di lapangan sebelum digantikan Ashley Young.
Biraghi tercatat melepas tiga tembakan, termasuk satu tembakan voli yang berujung menjadi gol di penghujung babak pertama.
Performa apik Biraghi jelas membuat allenatore Antonio Conte bakal semakin pusing untuk menentukan siapa pilihan utama dirinya di sisi kiri sayap Nerazzurri.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Juni 2020 19:54
Berkat Rangnick, Calhanoglu Siap Teken Kontrak Baru di AC Milan
-
Liga Italia 24 Juni 2020 19:24
-
Liga Italia 24 Juni 2020 19:00
-
Liga Inggris 24 Juni 2020 17:05
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...