
Bola.net - Cristiano Ronaldo layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match AS Roma vs Juventus, pekan kedua Serie A 2020/21, Stadio Olimpico, Senin (28/9/2020) dini hari WIB.
Juve dipaksa bermain imbang 2-2 oleh tim tuan rumah. Laga berjalan alot, mereka dua kali tertinggal terlebih dahulu, bermain dengan 10 pemain, tapi untungnya ada Ronaldo yang bisa mencetak dua gol balasan.
Hasil imbang ini membuat Juve tertahan di peringkat ke-4 klasemen sementara dengan 4 poin dari dua pertandingan, sedangkan Roma berkutat di peringkat ke-13 dengan 1 poin saja.
Advertisement
Dua gol Ronaldo
Dua gol Ronaldo begitu penting untuk Juve. Mereka tertinggal 1-0 terlebih dahulu, lalu Ronaldo menyamakan kedudukan jadi 1-1. Tertinggal lagi 2-1, dan Ronaldo menyamakan kedudukan lagi jadi 2-2.
Gol pertama datang dari titik putih, sedangkan gol keduanya menunjukkan kebolehan Ronaldo dalam lompatan ekstrem dan sundulan keras terarah.
Whoscored memberikan rating 7,7 untuk Ronaldo pada pertandingan ini. Nilai ini kalah dari Jordan Veretout (7,9), tapi karena Juve datang sebagai tim tamu, hasil imbang ini penting bagi mereka.
Juve memasuki musim baru dengan pelatih baru, tapi Ronaldo tetap sama.
Sumber: Whoscored
Baca ini juga ya!
- Hadapi AS Roma, Juventus Bisa Bertumpu pada 5 Pemain Hebat Ini
- Ngotot Mainkan Christian Eriksen Sebagai Trequartista, Begini Dalih Conte
- Inter Milan Lebih Diunggulkan Raih Scudetto ketimbang Juventus, Begini Komentar Conte
- Meski Menang, Antonio Conte Kritik Permainan Inter Milan
- Digosipkan ke MU, Ivan Perisic Sukses Bikin Antonio Conte Terkesan
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 27 September 2020 17:07
Hadapi AS Roma, Juventus Bisa Bertumpu pada 5 Pemain Hebat Ini
-
Liga Inggris 27 September 2020 11:00
Inter Milan Lebih Diunggulkan Raih Scudetto ketimbang Juventus, Begini Komentar Conte
-
Liga Italia 27 September 2020 09:45
-
Liga Italia 26 September 2020 02:05
Alvaro Morata: Meninggalkan Juventus Bukanlah Keputusan Saya
-
Liga Italia 26 September 2020 01:33
Bagi Alvaro Morata, Membela Juventus adalah Kesempatan Seumur Hidup
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...