
Bola.net - - Lucas Biglia telah hengkang dari Lazio ke AC Milan. Biancoceleste harus menunjuk kapten baru pengganti Biglia untuk musim 2017/18 mendatang.
Dilansir Football Italia, kandidatnya ada dua. Mereka adalah gelandang 31 tahun Bosnia Senad Lulic dan gelandang 32 tahun Italia Marco Parolo.
Menurut Il Messaggero, pihak klub lebih condong pada Parolo untuk menyandang ban kapten. Namun, pelatih Simone Inzaghi kabarnya telah menjatuhkan pilihan pada Lulic.
Besar kemungkinan, Lulic lah yang akan menjadi kapten baru Lazio. Sementara itu, Parolo yang bakal jadi wakil kapten.
Dalam uji coba terkini, melawan Triestina, Lulic bahkan sudah tampil dengan ban kapten di lengannya.
Parolo sudah memperkuat Lazio sejak gabung dari Parma pada tahun 2014. Bagi Lulic, yang direkrut Lazio dari Young Boys pada tahun 2011, musim 2017/18 nanti adalah musim ke-7 dia memperkuat Biancoceleste.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 19 Juli 2017 12:26
-
Liga Italia 17 Juli 2017 11:56
-
Liga Italia 17 Juli 2017 07:40
-
Liga Italia 16 Juli 2017 23:26
-
Liga Italia 16 Juli 2017 05:15
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 12:15
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:01
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 11:56
-
Otomotif 20 Maret 2025 11:48
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 11:45
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...