
Bola.net - Inter Milan dan AC Milan akan bertemu di leg kedua semifinal Coppa Italia 2021-2022. Berikut link live streaming Inter vs Milan selengkapnya di TVRI.
Pada leg pertama, Inter dan Milan bermain imbang dengan skor kacamata. Peluang masing-masing tim untuk lolos ke final pun masih sama-sama terbuka.
Inter dan Milan sama-sama telah memanaskan mesin dengan memenangi pertandingan mereka di Serie A. Inter menang 3-1 atas tuan rumah Spezia, sedangkan Milan menang 2-0 atas sang tamu Genoa.
Advertisement
Tiga gol Inter ke gawang Spezia dicetak oleh Marcelo Brozovic, Lautaro Martinez, serta Alexis Sanchez, sementara dua gol Milan ke gawang Genoa disarangkan oleh Rafael Leao dan Junior Messias.
Inter sudah tiga kali menghadapi Milan musim ini, tapi selalu gagal menang. Mereka imbang 1-1 (tandang) dan kalah 1-2 (kandang) di Serie A, kemudian imbang 0-0 pada leg pertama Coppa Italia.
Mampukah Inter meraih kemenangan pertama atas sang rival sekota musim ini untuk memastikan langkah mereka ke final?
Link Live Streaming Inter vs Milan
Berikut link live streaming Inter Milan vs AC Milan selengkapnya.
Laga: Inter Milan vs AC Milan
Hari: Rabu, 20 April 2022
Kick off: 02.00 WIB
Stadion: Giuseppe Meazza
Live Streaming: TVRI
Link: https://klik.tvri.go.id/
Data dan Fakta
Inter tanpa kemenangan dalam 3 laga terakhirnya melawan Milan di semua kompetisi (M0 S2 K1).
Inter tak terkalahkan dalam 9 laga terakhirnya di semua kompetisi (M5 S4 K0).
Inter selalu menang dalam 3 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Inter selalu mencetak minimal 2 gol dalam 2 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Inter cuma mencatatkan 2 clean sheet dalam 5 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Milan tak terkalahkan dalam 13 laga terakhirnya di semua kompetisi (M7 S6 K0).
Milan selalu clean sheet (tak kebobolan) dalam 7 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Jangan Lewatkan Ini Bolaneters!
- Inter Milan vs AC Milan, Ini Kunci Bagi Rossoneri untuk Petik Kemenangan
- Tolak PSG, Romelu Lukaku Hanya Mau Balik ke Inter Milan
- Habis Sabar, Chelsea Bakal Jual Romelu Lukaku di Musim Panas 2022
- Prediksi Inter Milan vs AC Milan 20 April 2022
- Pemain Spezia Ini Cuma Main Tiga Menit Lawan Inter, Gara-garanya Tak Bisa Lepas Anting
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 April 2022 23:58
Bakal Punya Banyak Duit, Milan Sekarang Ikutan Incar Darwin Nunez
-
Liga Italia 19 April 2022 23:58
Bakal Punya Banyak Duit, Milan Sekarang Ikutan Incar Darwin Nunez
-
Liga Italia 19 April 2022 22:41
Otw Sultan, Milan Dapat Tawaran untuk Angkut Sterling dari Man City
-
Liga Italia 19 April 2022 21:03
AC Milan Ingin Angkut Asensio dari Madrid, Ini Kata Ancelotti
-
Liga Italia 19 April 2022 19:55
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...