
Bola.net - AS Roma bakal berpartisipasi di Liga Champions musim depan. Namun, kekuatan yang Roma miliki sekarang diyakini belum cukup untuk bersaing di pentas elit Eropa. Oleh karena itu, Giallorossi pun mengincar sejumlah tambahan amunisi anyar. Duo Bayern Munich ini disebut sebagai calon incaran mereka.
Dilansir Infoticker, Roma sedang memantau gelandang 22 tahun Swiss Xherdan Shaqiri dan striker 27 tahun Kroasia Mario Mandzukic, yang sama-sama berjasa membawa Bayern juara Liga Champions musim lalu.
Shaqiri serta Mandzukic diyakini akan meninggalkan Allianz Arena musim depan karena terancam kehilangan tempat di skuat The Bavarians, yang sudah dihuni sederet gelandang handal dan pasti mendapat striker Robert Lewandowski dari Borussia Dortmund.
Hanya saja, kalau benar berminat memboyong dua pemain itu ke Olimpico, Roma harus siap bersaing dengan sejumlah klub top Eropa yang juga meminati mereka.
Shaqiri kabarnya diincar Liverpool, sedangkan Mandzukic gencar dikaitkan dengan Chelsea dan Arsenal.
Selain itu, Roma pun perlu menyediakan dana yang tidak sedikit. Pasalnya, harga Shaqiri disebut berada di kisaran €20 juta dan Mandzukic sekitar €23 juta. [initial]
(int/gia)
Dilansir Infoticker, Roma sedang memantau gelandang 22 tahun Swiss Xherdan Shaqiri dan striker 27 tahun Kroasia Mario Mandzukic, yang sama-sama berjasa membawa Bayern juara Liga Champions musim lalu.
Shaqiri serta Mandzukic diyakini akan meninggalkan Allianz Arena musim depan karena terancam kehilangan tempat di skuat The Bavarians, yang sudah dihuni sederet gelandang handal dan pasti mendapat striker Robert Lewandowski dari Borussia Dortmund.
Hanya saja, kalau benar berminat memboyong dua pemain itu ke Olimpico, Roma harus siap bersaing dengan sejumlah klub top Eropa yang juga meminati mereka.
Shaqiri kabarnya diincar Liverpool, sedangkan Mandzukic gencar dikaitkan dengan Chelsea dan Arsenal.
Selain itu, Roma pun perlu menyediakan dana yang tidak sedikit. Pasalnya, harga Shaqiri disebut berada di kisaran €20 juta dan Mandzukic sekitar €23 juta. [initial]
Klik Juga:
- Fiorentina Siap 'Selamatkan' Amelia
- Duo Attaccante Maut Serie A Satu Dekade
- Capocannoniere Serie A Periode 2003-2013
- Deretan Rekor Transfer Dalam 'Ancaman' Vidal
- Banjir Gol Dalam Sejarah Serie A
- Senjata Terkuat Perempat Finalis UCL 2013/14
- Serba Pertama di Piala Dunia
- Brasil 2014 dan Pancaran Pesona WAGs Italia
- WAGs Jelita Jerman dan Piala Dunia 2014
- Ines Sainz, Jurnalis Hot Meksiko di Brasil 2014
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 27 Maret 2014 23:09
-
Liga Champions 27 Maret 2014 22:47
-
Liga Inggris 27 Maret 2014 21:16
-
Piala Dunia 27 Maret 2014 21:05
-
Liga Inggris 27 Maret 2014 20:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 17:15
-
Liga Italia 24 Maret 2025 17:12
-
Otomotif 24 Maret 2025 16:52
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:51
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 16:27
-
Basket 24 Maret 2025 16:20
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...